Cara membedakan Labubu Ori & KW

labubu

Labubu adalah karakter menggemaskan hasil kreasi Pop Mart, sebuah perusahaan mainan desainer yang populer. Dikenal dengan desainnya yang imut dan unik, Pop Mart telah memikat hati kolektor di seluruh dunia dengan beragam karakternya. Saat ini, Labubu sedang naik daun banget di berbagai negara, termasuk Indonesia, karena juga digemari oleh LISA BLACKPINK. Sudah tahu lah ya, …

Lanjut baca

Cara membedakan Casio F91W Original & KW

Casio Mens Digital Display Black Resin Strap Watch f91w

Jam tangan Casio F91W telah menjadi ikon dalam dunia jam tangan digital sejak pertama kali diperkenalkan pada tahun 1989. Jam tangan ini dikenal karena keandalannya, daya tahan, dan harga yang terjangkau. Namun, popularitasnya juga menyebabkan banyaknya produk palsu yang beredar di pasaran. Casio F91W adalah jam tangan klasik yang populer, namun popularitasnya juga diikuti oleh …

Lanjut baca

Cara mengenali Carabiner Fragment Design X Uniform Experiment palsu

Disclaimer dulu. Apabila kalian merasakan bahwa postingan ini lebih ke uneg-uneg penjual kecil yang lahannya direbut oleh penjual besar, ya memang ada benarnya. Trend menggunakan carabiner sebagai gantungan kunci atau alat bantu meletakkan barang-barang esensial di celana sebenarnya bukan hal yang baru. Cuman ya mengalami peningkatan drastis sejak ramai dipergunakan di skena #FashionTok dan terakhir …

Lanjut baca